Pasar input adalah salah satu jenis pasar yang penting dipelajari dalam ilmu ekonomi. Pasar input berkaitan dengan pasar untuk transaksi faktor-faktor produksi yang akan digunakan perusahaan dalam proses produksi. Pada pembahasan pasar input ini, kami akan mengulasnya dalam beberapa sub pembahasan yaitu: Pengertian pasar input Jenis pasar input Contoh pasar input Pengertian pasar input […]